Main Article Content

Abstract

Tujuan dilaksanakan penelitian yaitu guna mengetahui peningkatan hasil belajar Ilmu Pengetahuan Alam dengan implementasi Computational Thinking (CT) berbasis lingkungan dengan media kartu metamorfosis di MI Dadapayam 01 Kabupaten Semarang. Jenis penelitian ini penelitian tindaka kelas (PTK) yang memiliki dua siklus, setiap siklusnya memiliki 4 tahapan yaitu perencanaan, pelaksanaan, observasi dan refleksi. subjek penelitian ini yaitu peserta didik kelas IV MI Dadapayam 01 Kabupaten Semarang, peserta didik kelas IV berjumlah 22 orang 11 laki-laki dan 11 perempuan. Teknik penelitian ini dengan melakukan wawancara, observasi, tes serta dokumentasi. Hasil penelitian dengan implementasi computational thinking dengan media kartu metamorfosis hasil belajar berhasil meningkat pada mata pelajaran IPA materi daur hidup hewan dan pelestarian lingkungan alam pada peserta didik kelas IV MI Dadapayam 01 Kabupaten Semarang tahun pelajaran 2022/2023. Terbukti nilai setiap siklusnya mengalami peningkatan pada pra siklus nilai rata-rata kelas memperoleh 69,81 peserta didik yang telah tuntas belajar terdapat 13 orang atau 59% sedangkan yang tindak tuntas terdapat 9 orang atau 41%. Siklus I rata-rata nilai kelas memperoleh 65,45 sedangakn peserta didik tuntas belajar 15 orang atau 68,18%, peserta didik tidak tuntas belajar terdapat 7 orang atau 31,82%. Siklus II rata-rata nilai kelas 79,9 peserta didik yang tuntas belajar 20 orang atau 90,9%, peserta didik yang tidak tuntas belajar 2 orang atau 9,1%.

Keywords

Hasil Belajar Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) Implementasi Computational Thinking.

Article Details

References

  1. Asgård, Tina. “Learning Project Management. the Case of Further Education in Norway.†Procedia Computer Science 196, no. 2021 (2021): 848–55. https://doi.org/10.1016/j.procs.2021.12.084.
  2. Aziz, Rahmat, Meinarni Susilowati, Masturin Masturin, and Zaenuddin Hudi Prasojo. “Teacher-Parent Collaboration for Developing Student Character in Online Learning.†International Journal of Evaluation and Research in Education 12, no. 3 (2023): 1477–85. https://doi.org/10.11591/ijere.v12i3.24456.
  3. Fitria martanti. “Penanaman Nilai-Nilai Kejujuran Melalui Media Kantin Kejujuran di Pondok Pesantren Al Hikmah Semarang.†Sosiodialektika 2 (2017). file:///C:/Users/ACER/AppData/Local/Packages/Microsoft.MicrosoftEdge_8wekyb3d8bbwe/TempState/Downloads/1812-3645-1-PB (3).pdf%0D.
  4. Ghosh, Satrajit S., Arno Klein, Brian Avants, and K. Jarrod Millman. “Learning from Open Source Software Projects to Improve Scientific Review.†Frontiers in Computational Neuroscience, no. MARCH 2012 (2012). https://doi.org/10.3389/fncom.2012.00018.
  5. Ihwanah, Al. “Merdeka Curriculum Based EBA Learning Model in Elementary Schools Miftahul Husni*†10 (2023): 275–87.
  6. Johari, Sihes. Teori Pembelajaran. Psikologi Pendidikan. Vol. 1, (2018).
  7. Martanti, Fitria. “Metode Struktural Analitik Sintetik Dalam Pembelajaran Anak Disleksia.†Albidayah 1 (2018). Membaca merupakan salah satu kemampuan penting yang perlu dimiliki oleh anak. Tidak semua anak dapat belajar membaca dengan mudah, pada beberapa kasus ditemukan anak yang kesulitan belajar membaca atau dikenal dengan istilah disleksia.%0APenelitian ini me.
  8. Martanti, Fitria. “Penanaman Konsep Gender Pada mata Pelajaran IPS SD.†Magistra, n.d. https://www.ojs2.unwahas.ac.id/index.php/MAGISTRA/article/view/1993%0D.
  9. Martanti, Fitria. “Peran Furu Kelas Dalam Memberikan Layanan Bimbingan Dan Konseling Di SDN Watuaji 01 Kabupaten Jepara.†Magistra 6 (2015). https://publikasiilmiah.unwahas.ac.id/index.php/MAGISTRA/article/view/1776%0D.
  10. Nurhidayati, Nurhidayati. “Penerapan Metode Pembelajaran Card Sort Dalam Upaya Peningkatan Hasil Belajar Pokok Bahasan Sikap Kepahlawanan Dan Patriotsm Kelas IV SDN Purwosari 02.†Jurnal PTK Dan Pendidikan 3, no. 1 (2017): 17–22. https://doi.org/10.18592/ptk.v3i1.1059.
  11. Rahman, K. A., Mohamad Muspawi, Muazza Muazza, and Panji Firman Kurniawan. “Increasing Learning Outcomes Among Primary School Students By Using Classroom Management.†Lentera Pendidikan : Jurnal Ilmu Tarbiyah Dan Keguruan 22, no. 2 (2019): 193. https://doi.org/10.24252/lp.2019v22n2i1.
  12. Sáenz-Rodríguez, Rolando Remigio, Elia Esperanza Ramirez-Asis, William Rene Dextre-Martinez, and Martha Esther Guerra-Muñoz. “Cooperative Learning Enhances Critical Thinking in Peruvian Economics University Students.†Economic Annals-XXI 193, no. 9–10 (2021): 146–51. https://doi.org/10.21003/ea.V193-18.
  13. Sukirman, Laili Farhana Md Ibrahim, Che Soh Said, and Budi Murtiyasa. “A Strategy of Learning Computational Thinking through Game Based in Virtual Reality: Systematic Review and Conceptual Framework.†Informatics In Education 00, no. 00 (2021).
  14. Veerman, Edda, Merlijn Karssen, Monique Volman, and Lisa Gaikhorst. “The Contribution of Two Funds of Identity Interventions to Well-Being Related Student Outcomes in Primary Education.†Learning, Culture and Social Interaction 38, no. November 2022 (2023): 100680. https://doi.org/10.1016/j.lcsi.2022.100680.